Peraturan Walikota (PERWALI) NO. 78, BD Tahun 2022 Nomor 78
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Pencegahan dan Percepatan Penurunan Stunting Di Kota Cilegon
ABSTRAK:
bahwa dalam rangka pelaksanaan percepatan pencegahan dan penurunan Stunting di Kota Cilegon yang partisipatif, terpadu, sinergis maka diperlukan pedoman yang digunakan sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan tersebut; bahwa sesuai ketentuan Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2021 tentang Percepatan Penurunan Stunting di Indonesia dan Peraturan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2021 tentang Rencana Aksi Nasional Percepatan Penurunan Angka Stunting Indonesia Tahun 2021-2024, Pemerintah Daerah melaksanakan Percepatan Penurunan Stunting di Kota Cilegon; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Wali Kota tentang Pencegahan dan Percepatan Penurunan Stunting di Kota Cilegon.
UU No. 15 Tahun 1999; UU No. 36 Tahun 2009; UU No. 18 Tahun 2012; UU No. 23 Tahun 2014; PP No. 33 Tahun 2012; PP No. 86 Tahun 2019; Perpres No. 83 Tahun 2017; Perpres No. 72 Tahun 2021; Perbkkbn No. 12 Tahun 2021; Perda Kota Cilegon No. 7 Tahun 2021; Perwali Kota Cilegon No. 54 Tahun 2017.
di dalam Perwali ini diatur tentang : Bab I Ketentuan Umum; Bab II Strategi dan Pilar; Bab III Rencana Aksi dan Sasaran; Bab IV Kegiatan Pencegahan dan Percepatan Penurunan Stunting di Daerah; Bab V Penyelenggaraan Percepatan Penurunan Stunting di Daerah; Bab VI Pengorganisasian, Pengoordinasian Pencegahan dan Percepatan Penurunan Stunting; Bab VII Peran dan Tanggungjawab Kecamatan dan Kelurahan; Bab VIII Perencanaan Pencegahan dan Penurunan Stunting; Bab IX Peran Serta Masyarakat dan Swasta; Bab X Pemantauan dan Evaluasi Pencegahan Penurunan Stunting; Bab XI Pencatatan dan Pelaporan; Bab XII Pembiayaan; Bab XIII Ketentuan Penutup.
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 16 Desember 2022.
21 hlm
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Tangerang Nomor 77 Tahun 2022
Peraturan Walikota (PERWALI) NO. 77, BD Tahun 2022 Nomor 77
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Penanggulangan Tuberkulosis
ABSTRAK:
bahwa kesehatan merupakan bagian dari hak asasi manusia, oleh karenanya setiap orang berhak untuk memperoleh pelayanan, fasilitas, dan kondisi yang diperlukan untuk meningkatkan derajat kesehatannya; bahwa tuberkulosis merupakan salah satu penyakit menular yang masih menjadi masalah kesehatan di masyarakat yang berdampak pada produktivitas dan kesejahteraan masyarakat di daerah; bahwa pemerintah daerah perlu melakukan upaya pengendalian tuberkulosis sebagaimana dimaksud dalam huruf b secara komprehensif, terpadu dan berkesinambungan, sehingga diperlukan pengaturan mengenai penanggulangan tuberkulosis; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a , huruf b, dan huruf c, perlu menetapkan Peraturan Wali Kota tentang Penanggulangan Tuberkulosis;
Pasal 18 ayat (6) UUD 1945; UU Nomor 2 Tahun 1993; UU Nomor 23 Tahun 2014; PP Nomor 67 Tahun 2021; Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 67 tahun 2016; dan Peraturan Daerah Nomor 4 tahun 2019;
Peraturan Wali Kota ini mengatur tentang Penanggulangan Tuberkulosis yang berisi Bab I Ketentuan Umum; Bab II Tanggung Jawab Pemerintah Daerah; Bab III Strategi; Bab IV Percepatan Penanggulangan TBC; Bab V Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan; Bab VI Pendanaan; dan Bab VII Ketentuan Penutup.
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 07 Juli 2022.
15 hlm
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Depok Nomor 76 Tahun 2022
PERATURAN - INTERNAL - RUMAH - SAKIT - (HOPISTAL - BY - LAWS) - RUMAH - SAKIT - UMUM - DAERAH - ANUGERAH - SEHAT - AFIAT
2022
Peraturan Walikota (Perwali) NO. 76, BD 2022/76
Peraturan Walikota (Perwali) tentang Peraturan Internal Rumah Sakit (Hospital By Laws) Rumah Sakit Umum Daerah Anugerah Sehat Afiat
ABSTRAK:
Bahwa berdasarkan ketentuan dalam Lampiran BAB II Angka 2.1 Keputusan Menteri Kesehatan Nomor: 772/MENKES/SK/VI/2002, yang berwenang menetapkan peraturan internal Rumah Sakit adalah pemilik atau yang mewakili, sehingga perlu menetapkan Peraturan Wali Kota tentang Peraturan Internal Rumah Sakit (Hospital By Laws) Rumah Sakit Umum Daerah Anugerah Sehat Afiat.
UU No. 15 Tahun 1999; UU No. 29 Tahun 2004; UU No. 36 Tahun 2009 sebagaimana telah diubah dengan UU No. 11 Tahun 2020; UU No. 44 Tahun 2009 sebagaimana telah diubah dengan UU No. 11 Tahun 2020; UU No. 23 Tahun 2014 sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan dengan UU No. 1 Tahun 2022; UU No. 36 Tahun 2014; PP No. 32 Tahun 1996; PP No. 23 Tahun 2005 sebagaimana telah diubah dengan PP No. 74 Tahun 2012; PP No. 47 Tahun 2016; PP No. 47 Tahun 2021; Permenkes No. 755/MENKES/PER/IV/2011; Permenkes No. 10 Tahun 2014; Permenkes No. 42 Tahun 2018; Permendagri No. 79 Tahun 2018; Permenkes No. 3 Tahun 2020; Permenkeu No. 129/PMK. 05/2020; Permenkes No. 14 Tahun 2021; Perda Kota Depok No. 10 Tahun 2016 sebagaimana telah diubah dengan Perda Kota Depok No. 4 Tahun 2021; Perda Kota Depok No. 17 Tahun 2017; Perwali Kota Depok No. 92 Tahun 2021.
Peraturan ini mengatur tentangPeraturan Internal Rumah Sakit (Hospital By Laws) Rumah Sakit Umum Daerah Anugerah Sehat Afiat yang meliputi Ketentuan Umum, Peraturan Internal Institusi/Korporasi (Corporate by Laws), Peraturan Internal, Staf Medis (Medical Staff by Laws); Tata Cara Riview dan Perbaikan, Kerahasiaan Informasi Medis, Kebijakan, Pedoman dan Prosedur, Pembinaan, Pengawasan, Eavaluasi dan Penilaian, Penutup.
CATATAN:
Peraturan Walikota (Perwali) ini mulai berlaku pada tanggal 31 Oktober 2022.
62 Hlm.
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Bandung Nomor 74 Tahun 2022
PENYELENGGARAAN - PELAYANAN - KESEHATAN - TRADISIONAL
2022
Peraturan Walikota (PERWALI) NO. 74, BD 2022/74
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Tradisional
ABSTRAK:
Bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 18 ayat (5) Perda No.1 Tahun 2020 tentang Sistem Kesehatan Daerah, perlu ditetapkan Perwal tentang Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Tradisional
Dasar Hukum Peraturan Wali Kota ini adalah UU No.16 Tahun 1950 sebagaimana telah diubah dengan UU No.13 Tahun 1954; UU No.25 Tahun 2009; UU No.36 Tahun 2009 sebagaimana telah diubah dengan UU No.11 Tahun 2020; UU No.23 Tahun 2014 sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan UU No.11 Tahun 2020; UU No.30 Tahun 2014 sebagaimana telah diubah dengan UU No.11 Tahun 2020; UU No.36 Tahun 2014; PP No.103 Tahun 2014; Permenkes No.6 Tahun 2012; Permenkes No.7 Tahun 2012; Permenkes No.88 Tahun 2013; Permenkes No.8 Tahun 2014; Permenkes No.66 Tahun 2015; Permenkes No.6 Tahun 2016; Permenkes No.9 Tahun 2016; Permenkes No.61 Tahun 2016; Permenkes No.37 Tahun 2017; Permenkes No.15 Tahun 2018; Permenkes No.24 Tahun 2018; Permenkes No.26 Tahun 2018; Peraturan BPOM No.32 Tahun 2019; Permenkes No.43 Tahun 2019; Permenkes No.14 Tahun 2021; Permenkes No.17 Tahun 2021; Perda No.16 Tahun 2011; Perda No.1 Tahun 2020
Peraturan ini mengatur tentang ketentuan umum, pelayanan kesehatan tradisional, tanggung jawab dan wewenang, pembinaan, pengawasan, sistem informasi dan kelembagaan, pemberdayaan masyarakat, sumber daya manusia, tata cara penerapan sanksi, dan ketentuan penutup.
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 02 Juni 2022.
15 Hlm.
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Batam Nomor 72 Tahun 2022
Peraturan Walikota (PERWALI) NO. 72, Berita Daerah Kota Batam Tahun 2022 Nomor 940
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Unit Pelaksana Teknis Daerah Rumah Sakit Umum Daerah Embung Fatimah pada Dinas Kesehatan Kota Batam
ABSTRAK:
Dalam rangka meningkatkan efektivitas, profesionalisme dan kinerja pelayanan Rumah Sakit Umum Daerah dan menindaklanjuti hasil penyederhanaan birokrasi di lingkungan Pemerintah Kota Batam, perlu dilakukan penyesuaian terhadap struktur organisasi, tata kerja, tugas pokok, fungsi dan uraian tugas Unit Pelaksana Teknis Daerah Rumah Sakit Umum Daerah Embung Fatimah pada Dinas Kesehatan Kota Batam dan ditetapkan dengan Peraturan Walikota.
UUD 1945 Pasal 18 ayat (6); UU No. 53 Tahun 1999; UU No. 23 Tahun 2014; PP No. 18 Tahun 2016; Permendagri No. 12 Tahun 2017; Permen PAN & RB No. 36 Tahun 2020; Permendagri No. 80 Tahun 2015; Perda Kota Batam No. 6 Tahun 2014; Perda Kota Batam No. 10 Tahun 2016.
Peraturan ini mengatur struktur organisasi hingga sumber daya manusia di lingkungan UPTD RSUD Embung Fatimah serta mengatur tata kerja, tugas pokok, fungsi hingga uraian tugas UPTD tersebut.
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 02 Juni 2022.
40 hlm
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Cirebon Nomor 70 Tahun 2022
Peraturan Wali Kota Semarang
Nomor 27B Tahun 2012 tentang
Petunjuk Pelaksanaan
Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 5 Tahun 2010
tentang Pengendalian Penyakit Demam Berdarah Dengue
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Perubahan atas Peraturan Wali Kota Semarang Nomor 27B Tahun 2012 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 5 Tahun 2010 tentang Pengendalian Penyakit Demam Berdarah Dengue
ABSTRAK:
bahwa berdasarkan Strategi ke 6 Strategi Nasional
Penanggulangan Dengue 2021–2025 mengenai
pengembangan kajian, invensi, inovasi, dan riset sebagai
dasar kebijakan dan manajemen program berbasis bukti,
Pemerintah Daerah melakukan upaya peningkatan
pengendalian penyakit Demam Berdarah Dengue dengan
mengimplementasikan Teknologi Tepat Guna; bahwa untuk melaksanakan ketentuan sebagaimana
dimaksud pada huruf a, maka Peraturan Wali Kota
Semarang Nomor 27B Tahun 2012 tentang Petunjuk
Pelaksanaan Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 5
Tahun 2010 tentang Pengendalian Penyakit Demam
Berdarah Dengue, perlu ditinjau kembali; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud pada huruf a dan huruf b, maka perlu
menetapkan Peraturan Wali Kota tentang Perubahan atas
Peraturan Wali Kota Semarang Nomor 27B Tahun 2012
tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Daerah Kota
Semarang Nomor 5 Tahun 2010 tentang Pengendalian
Demam Berdarah Dengue;
Undang–Undang Nomor 16 Tahun 1950; Undang–Undang Nomor 4 Tahun 1984; Undang–Undang Nomor 24 Tahun 2007; Undang–Undang Nomor 32 Tahun 2009; Undang–Undang Nomor 36 Tahun 2009; Undang–Undang Nomor 23 Tahun 2014; Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1973; Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 1976; Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 1991; Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun 1992; Peraturan Pemerintah Nomor 68 Tahun 1999; Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 5 Tahun 2010; Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 50 Tahun 2017; Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 21 Tahun 2020; Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 581/Menkes/SK/VII/1992; Peraturan Wali Kota Semarang Nomor 27B Tahun 2012;
Peraturan Wali Kota ini mengatur tentang perubahan ayat (1) huruf b Pasal 4 angka 11, penambahan angka 13 dan angka 14 ayat (1) huruf b Pasal 4, perubahan Lampiran.
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 30 September 2022.
Peraturan Wali Kota Semarang Nomor 27B Tahun 2012 diubah.
13 hlm
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Depok Nomor 69 Tahun 2022
Pengendalian - penyakit - demam - berdarah - dengue
2022
Peraturan Walikota (Perwali) NO. 69, BD 2022/69
Peraturan Walikota (Perwali) tentang Pengendalian Penyakit Demam Berdarah Dengue
ABSTRAK:
Bahwa penyakit Demam Berdarah Dengue masih menjadi masalah dan cenderung berpotensi menimbulkan kejadian luar biasa yang dapat menelan korban jiwa, berdasarkan ketentuan Pasal 24 ayat (5) dan ayat (6) Peraturan Daerah Kota Depok Nomor 17 Tahun 2017, perlu menetapkan Peraturan Wali Kota tentang Pengendalian Penyakit Demam Berdarah Dengue.
UU No. 4 Tahun 1984; UU No. 32 Tahun 2009 sebagaimana telah diubah dengan UU No. 11 Tahun 2020; UU No. 36 Tahun 2009 sebagaimana telah diubah dengan UU No. 11 Tahun 2020; UU No. 44 Tahun 2009 sebagaimana telah diubah dengan UU No. 11 Tahun 2020; UU No. 23 Tahun 2014 sebagaimana telah beberapa kali terakhir dengan UU No. 1 Tahun 2022; PP No. 40 Tahun 1991; Perpres No. 72 Tahun 2012; Permenkes No. 949 Tahun 2004; Permen kes No. 1501 Tahun 2010; Permenkes No. 82 Tahun 2014; Permenkes No. 50 Tahun 2017 sebagaimana telah diubah dengan Permenkes No. 26 Tahun 2018; Perda Kota Depok No. 17 Tahun 2017; Perwali Kota Depok No. 22 Tahun 2021; Perwali Kota Depok No. 94 Tahun 2021.
Peraturan ini mengatur tentang Pengendalian Penyakit Demam Berdarah Dengue yang meliputi Ketentuan Umum, Karakteristik dan Cara Penularan DBD, Upaya Pengendalian Penyakit DBD, Pencegahan DBD, Penanggulangan DBD, Penanganan Tersangka atau Penderita DBD, Penanggulangan KLB DBD, Pokjanal DBD, Kerjasama, Pemberdayaan Masyarakat, Pembiayaan, Pelaporan, dan Pembinaan, Ketentuan Penutup.
CATATAN:
Peraturan Walikota (Perwali) ini mulai berlaku pada tanggal 14 Oktober 2022.
18 Hlm.
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Tangerang Nomor 66 Tahun 2022
Peraturan Walikota (PERWALI) NO. 66, BD Tahun 2022 Nomor 66
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan Pada Badan Layanan Umum Daerah Unit Pelayanan Teknis Dinas Kesehatan
ABSTRAK:
Bahkan untuk melaksanakan ketentuan pasal 43 ayat (2) Peraturan menteri Dalam Negeri Nomor 79 Tahun 2018 tentang Badan Layanan Umum Daerah, perlu menetapkan Peraturan Wali Kota Tangerang tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan Pada Badan Layanan Umum Daerah Unit Pelaksanaan Teknis Dinas Kesehatan;
1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Tahun 1945;
2. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1993;
3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014;
4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 79 Tahun 2018 ;
Peraturan Walikota (PERWALI) NO. 64, BD Tahun 2022 Nomor 64
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Pembentukan, Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi, Dan Tata Kerja Unit Pelaksanaan Teknis Daerah Pada Dinas Kesehatan
ABSTRAK:
bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 5 ayat (4) Peraturan Daerah Kota Tangerang Selatan Nomor 1 Tahun 2022 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah, perlu menetapkan Peraturan Wali Kota tentang Pembentukan, Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi, dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Daerah Pada Dinas Kesehatan.
Pasal 18 ayat (6) UUD Tahun 1945; UU No. 51 Tahun 2008; UU No. 5 Tahun 2014; UU No. 23 Tahun 2014; PP No. 18 Tahun 2016; PP No. 11 Tahun 2017; Permenkes No. 49 Tahun 2016; Permendagri No. 12 Tahun 2017; Permendagri No. 99 Tahun 2018; Permenkes No. 43 Tahun 2019; Permen PAN RB No. 25 Tahun 2021; Perda No. 5 Tahun 2016; Perda No. 8 Tahun 2016
Didalam Peraturan ini mengatur tentang: Bab I Ketentuan Umum Bab II Pembentukan Bab III UPTD LABKESDA Bab IV UPTD Farmasi Bab V UPTD Puskesmas Bab VI Kelompok Jabatan Fungsional Bab VII Tata Kerja Bab VIII Pembiayaan Bab IX Ketentuan Peralihan Bab X Ketentuan Penutup
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 26 April 2022.
Perwal ini mencabut Peraturan Wali Kota Tangerang Selatan Nomor 37 Tahun 2020
15 hlm
TENTANG DATABASE PERATURAN
Database Peraturan BPK merupakan bagian dari pelaksanaan JDIH di lingkungan BPK untuk menyebarluaskan informasi peraturan perundang-undangan dan dokumen hukum secara mudah, cepat, dan akurat kepada para pengguna baik kalangan internal BPK maupun masyarakat