tata - kerja - persyarakat - serta - tata - cara - pengangkatan - dan - pemberhentian - unusr - penentu - kebijakan - badan - promosipariwisata - kabupaten - bogor
2013
Peraturan Bupati (PERBUP) NO. 58,
Peraturan Bupati (PERBUP) tentang Tata Kerja, Persyaratan, Serta Tata Cara Pengangkatan Dan Pemberhentian Unsur Penentu Kebijakan Badan Promosi Pariwisata Kabupaten Bogor
ABSTRAK: |
- Bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 28 ayat (4) Perda Kab bogor No.3 Tahun 2013 maka perlu membentuk Perbup tentang Tata Kerja, Persyaratan serta Tata Cara pengangkatan dan Pemberhentian Unsur Penentu Kebijakan Badan Promosipariwisata Kab Bogor.
- Dasar Hukum Peraturan Bupati Ini Adalah UU No. 14 Tahun 1950 sebagaimana telah diubah dengan UU No. 4 Tahun 1968; UU No. 28 Tahun 1999; UU No. 32 Tahun 2004 sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan UU No. 12 Tahun 2008; UU No. 10 tahun 2009; PP No. 38 Tahun 2007; PP No. 50 Tahun 2011; Keputusan Presiden RI No. 22 Tahun 2011; Permen ebudayaan dan Pariwisata No. PM.2/HK.001/MKP/2011 sebagaimana telah diubah dengan Permen Kebudayaan dan Pariwisata No. PM.2/HK.001/MKP/2010; Perda Kab Bogor No. 7 Tahun 2008; Perda No. 9 Tahun 2008; Perda Kab Bogor No. 11 Tahun 2008; Perda kab Bogor No. 3 Tahun 2013.
- Peraturan Bupati Ini Mengatur Tentang Ketentuan Umum, Struktur Organisasi,Tugas Fungsi Dan Kewajiban Badan promosi Pariwisata Daerah, Persyarakat, Pengangkatan, Pemberhentian, Pengawasan Dan Evaluasi, Pembiayaan, Dan Ketentuan Penutup.
|
CATATAN: |
- Peraturan Bupati (PERBUP) ini mulai berlaku pada tanggal .
- 11 Hlm.
|