BADAN PELAYANAN PERIZINAN TERPADU - TUGAS DAN FUNGSI
2009
Peraturan Walikota (Perwali) NO. 34, BD.2009/No.
Peraturan Walikota (Perwali) tentang Perubahan Atas Peraturan Walikota Pekalongan Nomor 36 Tahun 2008 Tentang Tugas Dan Fungsi Badan Pelayanan Perizinan Terpadu Kota Pekalongan
ABSTRAK:
bahwa berdasarkan evaluasi atas pelaksanaan Peraturan
Walikota Pekalongan Nomor 36 Tahun 2008 tentang
tugas dan fungsi Badan Pelayanan Perizinan Terpadu
Kota Pekalongan, dipandang perlu untuk disempurnakan; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam huruf a, maka perlu menetapkan
Peraturan Walikota tentang Perubahan Atas Peraturan
Walikota Pekalongan Nomor 36 Tahun 2008 tentang
Tugas dan Fungsi Badan Pelayanan Perizinan Terpadu
Kota Pekalongan;
Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1950; Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974; Undang-Undar.ig Nomor 10 Tahun 2004 ; Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004; Peraturan Pemerintah Nomoi 21 Tahun 1988; Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005; Peraturc:n Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007; Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007; Peraturan Presiden Nomor 1 Tahun 2007; Peraturan Daerah Kota Pekalongan Nomor 2 Tahun 2008; Peraturan Walikota Pekalongan Nomor 36 Tahun 2008;
Peraturan Walikota ini mengatur tentang perubahan Pasal 1 angka 5, Pasal 8, Pasal 10, Pasal 14, Pasal 16, Pasal 18, Pasal 20.
CATATAN:
Peraturan Walikota (Perwali) ini mulai berlaku pada tanggal 02 November 2009.
Peraturan Walikot.a Pekalongan Nomor 36 Tahun 2008 diubah.
8 hal
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Pekalongan Nomor 33 Tahun 2009
Peraturan Walikota (Perwali) tentang Perubahan Atas Peraturan Walikota Pekalongan Nomor 35 Tahun 2008 Tentang Tugas Dan Fungsi Dinas Daerah Kota Pekalongan
ABSTRAK:
bahwa berdasarkan evaluasi atas pelaksanaan Peraturan
Walikota Pekalongan Nomor 35 Tahun 2008 tentang
tugas dan fungsi Dinas Daerah Kata Pekalongan,
dipandang perlu untuk disempurnakan; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam huruf a, maka perlu menetapkan
Peraturan Walikota tentang Perubahan Atas Peraturan
Walikota Pekalongan Nomor 35 Tahun 2008 tentang
Tugas dan Fungsi Dinas Daerah Kota Pekalongan;
Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1950; Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974; Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004; Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 1988; Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005; Peraturan Pemerintah Nornor 38 Tahun 2007; Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007; Peraturan Presiden Namar 1 Tahun 2007; Peraturan Daerah Kata Pekalangan Namor 2 Tahun 2008; Peraturan Daerah Kota Pekalangan Nomor 4 Tahun 2008; Peraturan Walikota Pekalongan Nomor 31 Tahun 2008; Peraturan Walikota Pekalongan Nomor 35 Tahun 2008;
Peraturan Walikota ini mengatur tentang penambahan Pasal 46a dan pasal 46b, Pasal 52a dan Pasal 52b, Pasal 54a dan Pasal 54b, penggantian Penyebutan nomenklatur pada Pasal 55, penghapusan Pasal 71 huruf e, perubahan Pasal 73 huruf e dan j, Pasal 75 huruf c, Pasal 77 huruf b, Pasal 79 huruf d, e, f, g, h, dan i, Pasal 83 huruf d, Pasal 87 huruf d, Pasal 89 huruf c, Pasal 102 ayat (2), Pasal 103, penambahan Pasal 107a dan Pasal 107b, Pasal 179a dan Pasal 179b, Pasal 230a dan Pasal 230b, Pasal 232a dan Pasal
232b, perubahan Pasal 257 huruf c, Pasal 259 huruf d, penambahan Pasal 285a, Pasal 285b, Pasal 285c, Pasal 285d, Pasal 285e, dan Pasal 285f, perubahan Pasal 288 huruf k, Pasal 308 huruf d, Pasal 310 huruf b, Pasal 314 huruf i, Pasal 316 huruf j , Pasal 321 ayat (2), Pasal 322, Pasal 323 ayat (2), Pasal 324,Pasal 326, Pasal 327 ayat (2), Pasal 328 , Pasal 330, Pasal 331 ayat (2), Pasal 332 , penambahan Pasal 332a dan 332b, perubahan Pasal 333 ayat (2), Pasal 334, penambahan Pasal 334a, Pasal 334b, Pasal 334c, Pasal 334d, Pasal 334e dan Pasal 334f, Pasal 367a dan Pasal 367b, Pasal 377a dan Pasal 377b, Pasal 379a dan Pasal 379b, Pasal 381a dan Pasal 381b, perubahan Pasal 389, Pasal 391 huruf h, Pasal 397 huruf c, Pasal 403 huruf a, b dan d.
CATATAN:
Peraturan Walikota (Perwali) ini mulai berlaku pada tanggal 02 November 2009.
Peraaturan Walikota Pekalongan Nomor 35 Tahun 2008 diubah.
26 hal
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Banjarbaru No. 32 Tahun 2009
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Uraian Tugas Kepala, Kepala Sub Bagian, dan Kepala Seksi Pada Satuan Polisi Pamong Praja Kota Banjarbaru
ABSTRAK:
bahwa dalam rar99 Nbh maringkelkan kercaran pebicsataan togas di
ingkudgan Pernonntal Kota ea/89am agar lebh berdayn gong. maka
dIpandang patio rieretapkan Urban Topaa hebr.]. Kep3a Sr .t Bogus. Kepala
Saks pale Keolor Saturn Poles Prong Praja Kota Elarlarbaru; balbya berdasakan pollute:roan sebagamara dimaksod hued a dl otas polo
ditebsian dengan Peaturan Walikota;
Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1999; Urdang-Undang Ncnor 8 Tabun 1974; Undasg-Undang Namur 10 Term 2004; Urelang-linclanp Nestor 32 Taw 2004; Undang4Inding Noma 3)1 ben 2004; Perdu= Pemerintah Noma 38 Tabun 2007; Peraboan Pannonian Nom 9 Tanun 2003; Peeaturan Pernerintati Noma 41 Tabun 2007; Peraturan Menton Dar Negen Nomor 57 Tabun 2008; Petaluma (Morph Kota Bankarbaru Nomor 2 Tabun 2008; Peraturan Dada.; Kota Banjabaru Homo( 12 Tabun 2008.
Peraturan Walikota tentang Uraian Tugas Kepala, Kepala Sub Bagian Dan Kepala Seksi Pada Satuan Polisi Pamong Praja Kota Banjarbaru yang berisi; Ketentuan Umum;Uraian Tugas Kepala, Kepala Sub Bagian Dan Kepala Seksi Pada Satuan Polisi Pamong Praja Kota Banjarbaru; Penutup.
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 04 November 2009.
6
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Pekalongan Nomor 32 Tahun 2009
LEMBAGA TEKNIS DAERAH DAN SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - TUGAS DAN FUNGSI
2009
Peraturan Walikota (Perwali) NO. 32, BD.2009/No.
Peraturan Walikota (Perwali) tentang Perubahan Atas Peraturan Walikota Pekalongan Nomor 34 Tahun 2008 Tentang Tugas Dan Fungsi Lembaga Teknis Daerah Dan Satuan Polisi Pamong Praja Kota Pekalongan
ABSTRAK:
bahwa berdasarkan evaluasi atas pelaksanaan Peraturan
Walikota Pekalongan Nornor 34 Tahun 2008 tentang
tugas dan fungsi Lembaga Teknis Daerah dan Satuan
Palisi Pamong Praja Kota Pekalongan, dipandang perlu
untuk disempurnakan; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam huruf a, maka perlu menetapkan
Peraturan Walikota tentang Perubahan Atas Peraturan
Walikota Pekalongan Nomor 34 Tahun 2008 tentang
Tugas dan Fungsi Lembaga Teknis Daerah dan Satuan
Polisi Pamong Praja Kota Pekalongan;
Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1950; Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974; Undang -Undang Nomor 10 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 32. Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004; Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 1988; Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005; Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007; Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007; Peraturan Presiden Nomor 1 Tahun 2007; Peraturan Daerah Kota Pekalongan Nomor 2 Tahun 2008; Peraturan Daerah Kota Pekalongan Nomor 4 Tahun 2008; Peraturan Walikata Pekalangan Namor 30 Tahun 2008; Peraturan Walikota Pekalongan Nomor 34 Tahun 2008;
Peraturan Walikota ini mengatur tentang perubahan Pasal 48 ayat (2), Pasal 49, Pasal 52 ayat (2), Pasal 60 ayat (2), Pasal 61, Pasal 62 ayat (2), Pasal 63 huruf e, Pasal 73, Pasal 75, Pasal 77 huruf g dan h, Pasal 123, Pasal 124, penambahan Pasal 124a, 124b, 124c dan 124d, perubahan Pasal 153, Pasal 157.
CATATAN:
Peraturan Walikota (Perwali) ini mulai berlaku pada tanggal 02 November 2009.
Peraturan Walikota Pekalangan Nomor 34 Tahun 2008 diubah.
11 hal
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Banjarbaru No. 31 Tahun 2009
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Uraian Tugas Kepala Kantor, Kepala Sub Bagian, dan Kepala Seksi Pada Kantor Perpustakaan dan Arsip Kota Banjarbaru
ABSTRAK:
bahwa dalam rangka lebih meningkatkan kelancaran pelaksanaan tugas Kantor
Perpustakaan dan Arsip Daerah Kota Banjarbaru agar lebih berdayaguna dan
berhasil guna secara optimal, dipandang perlu menetapkan Uraian Tugas Kepala
Kantor, Kepala Sub Bagian, dan Kepala Seksi pada Kantor Perpustakaan dan
Arsip Daerah Kota Banjarbaru; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a di atas perlu
ditetapkan dengan Peraturan Walikota;
Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1999; Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974; Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004; Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007; Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 2003; Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 57 Tahun 2008; Peraturan Daerah Kota Banjarbaru Nomor 2 Tahun 2008; Peraturan Daerah Kota Banjarbaru Nomor 12 Tahun 2008.
Peraturan Walikota tentang Uraian Tugas Kepala Kantor, Kepala Sub Bagian, Dan Kepala Seksi Pada Kantor Perpustakaan Dan Arsip Daerah Kota banjarbaru yang berisi; Ketentuan Umum; Uraian Tugas Kepala Kantor, Kepala Sub Bagian, Dan Kepala Seksi Pada Kantor Perpustakaan Dan Arsip Daerah Kota banjarbaru; Penutup.
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 02 November 2009.
6
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Pekalongan Nomor 31 Tahun 2009
Peraturan Walikota Pekalongan Nomor 33 Tahun 2008 Tentang Tugas Dan Fungsi Sekretariat Daerah, Staf Ahli Dan Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Pekalongan
SEKRETARIAT DAERAH, STAF AHLI DAN SEKRETARIAT DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH - TUGAS DAN FUNGSI
2009
Peraturan Walikota (Perwali) NO. 31, BD.2009/No.
Peraturan Walikota (Perwali) tentang Perubahan Atas Peraturan Walikota Pekalongan Nomor 33 Tahun 2008 Tentang Tugas Dan Fungsi Sekretariat Daerah, Staf Ahli Dan Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Pekalongan
ABSTRAK:
bahwa berdasarkan evaluasi atas pelaksanaan Peraturan
Walikota Pekalongan Nomor 33 Tahun 2008 tentang
tugas dan fungsi Sekretariat Daerah, Staf Ahli dan
Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kata
Pekalongan, dipandang perlu untuk disempurnakan: bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam huruf a, maka perlu menetapkan
Peraturan Walikota tentang Perubahan Atas Peraturan
Walikota Pekalongan Nomor 33 Tahun 2008 tentang
Tugas dan Fungsi Sekretariat Daerah, Staf Ahli dan
Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kata
Pekalongan;
Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1950; Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974; Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 33 Tahun 3004; Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 1988; Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005; Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007; Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007; Peraturan Presiden Nomor 1 Tahun 2007; Peraturan Daerah Kota Pekalongan Nomor 2 Tahun 2008; Peraturan Daerah Kota Pekalongan Nomor 4 Tahun 2008; Peraturan Walikota Pekalongan Nomor 33 Tahun 2008;
Peraturan Walikota ini mengatur tentang perubahan Pasal 14, Pasal 41 ayat (2), Pasal 42 huruf c dan h, Pasal 43 ayat (2), Pasal 44, Pasal 45 ayat (2), Pasal 46 huruf a, b, c, d dan e, Pasal 47 ayat (2), Pasal 48 huruf a, b, c, d dan e, Pasal 74, Pasal 78, Pasal 90, Pasal 91 ayat (2), Pasal 92, Pasal 94, Pasal 95 ayat (2), Pasal 96, Pasal 106, Pasal 107 ayat (1), Pasal 111 ayat (1), Pasal 113 ayat (1), Pasal 115 ayat (1), Pasal 117 ayat (1), Pasal 119 ayat (1), Pasal 120, Pasal 121 ayat (1), Pasal 123 ayat (1), Pasal 125 ayat (1), Pasal 127 ayat (1), Pasal 129 ayat (1), Pasal 131 ayat (1), Pasal 133 ayat (1), Pasal 134, Pasal 135 ayat (1), Pasal 137 ayat (1) dan ayat (2).
CATATAN:
Peraturan Walikota (Perwali) ini mulai berlaku pada tanggal 02 November 2009.
Peraturan Walikota Pekalongan Nomor 33 Tahun 2008 diubah.
15 hal
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Banjarbaru No. 30 Tahun 2009
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Uraian Tugas Kepala Dinas, Sekretaris, Kepala Bidang, Kepala Sub Bagian, dan Kepala Seksi Pada Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kota Banjarbaru
ABSTRAK:
bahwa dalam rangka meningkatkan kelancaran pelaksanaan tugas Dinas
Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olah Raga Kota Banjarbaru, agar lebih
berdaya guna dan berhasil guna, dipandang perlu menetapkan Uraian Tugas
Kepala Dinas, Sekretaris, Kepala Bidang, Kepala Sub Bagian, dan Kepala Seksi
pada Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olah Raga Kota Banjarbaru; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a di atas perlu
ditetapkan dengan Peraturan Walikota;
Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1999; Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974; Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004; Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007; Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 2003; Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 57 Tahun 2008; Peraturan Daerah Kota Banjarbaru Nomor 2 Tahun 2008; Peraturan Daerah Kota Banjarbaru Nomor 11 Tahun 2008.
Peraturan Walikota tentang Uraian Tugas Kepala Dinas, Sekretaris, Kepala Bidang, Kepala Sub Bagian, Dan Kepala Seksi Pada Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda Dan Olahraga Kota banjarbaru yang berisi; Ketentuan Umum; Uraian Tugas Kepala Dinas, Sekretaris, Kepala Bidang, Kepala Sub Bagian, Dan Kepala Seksi Pada Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda Dan Olahraga Kota banjarbaru; Penutup.
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 02 November 2009.
10
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Banjarbaru No. 29 Tahun 2009
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Uraian Tugas Kepala Dinas, Sekretaris, Kepala Bidang, Kepala Sub Bagian, dan Kepala Seksi Pada Dinas Perindustrian, Perdagangan, Pertambangan dan Energi Kota Banjarbaru
ABSTRAK:
bahwa dalmn rangke nxningkotkan kerarcoran petaksanaan ragas Dinas
Pennductrian, Pereagangan Pertambangan dan Enorgi Kota Sawed:rani agar
kWh berdayaguna dan Merkel guna secara opbmal. &bandana pedu
rrenetapikan Urinal Tudas sepala Dams, Sekrecdris. Napa la 8idang. Kabala Sub
Itagian,dan trepda Seas pada Dina, Peindustnart. Perdieregart
Pertarnbangan as Ewer Kota Barka/Pam; balsa berdasartan perentangan setagaimana timaksod Sit a I etas perlu
ditelapkan temp, Pero:Iran WakPota;
Undang-Undang Noma 9 Tahun 1999; Undang-Undang Nona 8 Tahun 1974; UndanbUndang None 10 Tahun 2004; Undang-Undang Mono, 32 Islam 2004; Undang-Undang Noma n Tanun 2004; berantan Pemenntan Abner 38 Team 200/; Peraturan Pemenntah NOW 9 Tabun 2003; Pereeran Pemenman Nana 41 Tahun 2007; Peraturan Unveil Daam Negan Ncnr,r 57 Tahun 2008; Peaturan Dann Kota Baryartaru Norma 2 Tabun 2008; Peraturan Dann Kota Bangtbani Noma 11 Tanen 2008.
Peraturan Walikota tentang Uraian Tugas Kepala Dinas, Sekretaris, Kepala Bidang, Kepala Sub Bagian, Dan Kepala Seksi Pada Dinas Perindustrian Perdagangan, Pertambangan Dan Energi Kota banjarbaru yang berisi; Ketentuan Umum; Uraian Tugas Kepala Dinas, Sekretaris, Kepala Bidang, Kepala Sub Bagian, Dan Kepala Seksi Pada Dinas Perindustrian Perdagangan, Pertambangan Dan Energi Kota banjarbaru; Penutup.
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 04 November 2009.
13
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Banjarbaru No. 27 Tahun 2009
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Uraian Tugas Kepala Dinas, Sekretaris, Kepala Bidang, Kepala Sub Bagian, Dan Kepala Seksi Pada Dinas Kesehatan Kota Banjarbaru
ABSTRAK:
tones dawn rangka With menIngkatko kelancaran prikk ronaan tugas Dints
Keseutan Kct.a Be/natant agar lean berdaya ono droandang pent,
menetapkan irmian Tugs Kepala Dina, Sekraans. Kopala &dung. Kerman Sub
Beaton, dan Paean Selo pada Dints Kesehatan Kota Bantansant; bahva berdasarkm nertimbangan sebagainsana dmaisud hurl a a as pelu
atetapkan dermal Peraruran Wakes;
Peraturan Walikota tentang Uraian Tugas Kepala Dinas, Sekretaris, Kepala Bidang. Kepala Sub Bagian, Dan Kepala Seksi Pada Dinas Kesehatan Kota banjarbaru yang berisi; Ketentuan Umum; Uraian Tugas Kepala Dinas, Sekretaris, Kepala Bidang. Kepala Sub Bagian, Dan Kepala Seksi Pada Dinas Kesehatan Kota banjarbaru; Penutup.
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 04 November 2009.
12
Peraturan Walikota (PERWALI) Kota Banjarbaru No. 26 Tahun 2009
Peraturan Walikota (PERWALI) tentang Uraian Tugas Sekretaris, Kepala Bidang, dan Kepala Sub Bagian Pada Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Banjarbaru
ABSTRAK:
bahwa dalam rangka meningkatkan kelancaran pelaksanaan tugas Sekretariat
DPRD Kota Banjarbaru agar lebih berdayaguna dan berhasil guna secara
optimal, dipandang perlu menetapkan Uraian Tugas Sekretaris, Kepala Bagian,
dan Kepala Sub Bagian Pada Sekretariat DPRD Kota Banjarbaru; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a di atas perlu
ditetapkan dengan Peraturan Walikota;
Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1999; Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974; Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004; Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007; Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 2003; Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 57 Tahun 2008; Peraturan Daerah Kota Banjarbaru Nomor 2 Tahun 2008; Peraturan Daerah Kota Banjarbaru Nomor 10 Tahun 2008.
Peraturan Walikota tentang Uraian Tugas Sekretaris, Kepala Bagian Dan Kepala Sub Bagian Pada sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota banjarbaru yang berisi; Ketentuan Umum; Uraian Tugas Sekretaris, Kepala Bagian Dan Kepala Sub Bagian Pada sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota banjarbaru; Penutup.
CATATAN:
Peraturan Walikota (PERWALI) ini mulai berlaku pada tanggal 02 November 2009.
11
TENTANG DATABASE PERATURAN
Database Peraturan BPK merupakan bagian dari pelaksanaan JDIH di lingkungan BPK untuk menyebarluaskan informasi peraturan perundang-undangan dan dokumen hukum secara mudah, cepat, dan akurat kepada para pengguna baik kalangan internal BPK maupun masyarakat