1. Pedoman Pelaksanaan dan Pengendalian Program Pembangunan merupakan pedoman bagi Perangkat Daerah dalam melaksanakan Program Pembangunan dan Program lainnya yang terkait pada Tahun Anggaran 2018; 2. Pedoman Pelaksanaan dan Pengendalian Program Pembangunan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 terdiri dari : a. BAB I : PERENCANAAN; b. BAB II : PELAKSANAAN; c. BAB III : PELAPORAN DAN EVALUASI; d. BAB IV : PENUTUP e. LAMPIRAN.
Database Peraturan BPK merupakan bagian dari pelaksanaan JDIH di lingkungan BPK untuk menyebarluaskan informasi peraturan perundang-undangan dan dokumen hukum secara mudah, cepat, dan akurat kepada para pengguna baik kalangan internal BPK maupun masyarakat